by jogloitcenter | May 29, 2011 | Knowledge Blog
Banyak orang bingung menentukan berapa nilai sebuah website karena banyaknya faktor seperti kepopuleran, data dan informasi yang dimiliki, traffic pengunjung, dan lain-lain. Ada cara mudah untuk menilai sebuah website. Dengan menggunakan situs penghitung nilai website...